Hal - Hal Penting Cara Memaksimalkan AdSense Di Blog

Beberapa hal yang perlu kita lakukan dalam memaksimalkan AdSense di blog agar ke depannya kita bisa menjadi Publisher Profesional.


Jelajahi jenis iklan. 

Pelajari berbagai jenis iklan yang dapat Anda gunakan dengan AdSense dan apa yang membuat masing-masing jenis iklan berbeda.
• Iklan teks
• Iklan bergambar
• Iklan multimedia
• Iklan gambar dinamis
• Iklan video
• Iklan HTML
• Unit tautan
• Iklan responsif
• Konten yang sesuai


Dapatkan bantuan dengan AdSense.

Lihat Pusat Bantuan untuk menjawab semua pertanyaan Anda. Pusat Bantuan berisi berbagai pengetahuan yang akan membuat Anda menjadi pakar AdSense dalam waktu singkat.


Maksimalkan akun.

Daftar ke email, buletin, dan penawaran khusus untuk membantu Anda melakukan lebih banyak hal dengan AdSense.

Kiat khusus: Kiat hasil personalisasi yang dikirim ke kotak masuk Anda dan menunjukkan tempat untuk melakukan perubahan yang tepat agar dapat membantu meningkatkan kinerja di situs Anda.

Rangkaian email untuk pemula: Rangkaian email yang terdiri dari lima bagian dikirimkan kepada Anda dalam 30 hari pertama sejak pendaftaran untuk AdSense

AdSense Insider: Email triwulanan kami yang berisi informasi AdSense terbaru dan sorotan penayang

Undangan acara: Acara AdSense yang berlangsung di dekat Anda


Mengoptimalkan AdSense.

Baik Anda pengguna baru maupun pengguna lama AdSense, selalu ada hal baru yang perlu dipelajari. Jangan berhenti untuk terus belajar dan mempelajari sesuatu tentang AdSense dan Blog agar nantinya hal - hal yang dipelajari itu suatu saat akan berguna.


Dapatkan hasil maksimal dari akun AdSense dengan kursus online gratis yang menggabungkan semua kiat pengoptimalan dan referensi terbaik di satu tempat.

Dalami pelajaran video, panduan langkah demi langkah, dan aktivitas praktis untuk membantu Anda mempelajari cara memperoleh penghasilan secara online.

Demikian beberapa hal penting dalam memaksimalkan kinerja AdSense di sebuah situs blog.